Posting artikel yang akan admin tulis kali ini adalah mengenai teknik
cara memandulkan telur hama secara organik maupun membuat ovusida
organik yang adalah kelanjutan dari artikel yang telah admin posting
dihari yang lalu.
Adapun teknik cara membuat ramuan buat memandulkan telur hama secara organik (ovusida organik) sangatlah sederhana yakni :
1. Bahan dan alat :
- Bahan pembuatan perekat organik
- Cuka makan 100 ml
- Alkohol 50 ml
2. Proses Pembuatan :
Seluruh bahan dicampur jadi satu, kemudian di blender sampai benar-benar tercampur (homogen).
3. Cara Pemakaian :
Campurkan 1 resep diatas
dengan 1 tangki semprot (14-17 liter) air, lalu semprotkan secara
merata pada seluruh permukaan tanaman terutama pada permukaan bawah
daun. Resep ini khusus utuk tanaman padi, jika untuk tanaman lain jumlah
cuka perlu dikurangi.
Sebelumnya admin mohon
maaf, karena admin belum sempat menguji coba kedua resep diatas (membuat
perekat organik dan memandulkan telur hama secara organik). Jadi
informasi hasil sangat kami tunggu jika rekan-rekan blog ini ada yang
telah mencoba kedua resep tersebut.
0 komentar:
Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !
Note: only a member of this blog may post a comment.